Inter Tetap Kejar Alexis Sanchez Meski Bergaji Mahal
Ari Prayoga | 26 April 2019 01:52
Bola.net - - Raksasa Serie A, Inter Milan dikabarkan masih berminat memboyong Alexis Sanchez pada musim panas nanti meski penyerang sayap Manchester United itu memiliki gaji mahal.
United mendatangkan Alexis Sanchez dari Arsenal pada Januari 2018 yang lalu. Dalam kesepakatan transfer dengan pihak Arsenal, United turut serta memasukkan nama Henrikh Mkhitaryan sebagai alat tukar.
Performa Alexis Sanchez tidak cukup baik pada paruh kedua musim 2017/18, dia hanya mencetak dua gol dari 12 laga di Premier League. Penampilannya juga tidak membaik pada musim 2018/19. Sejauh ini, baru satu gol dia cetak.
Ketertarikan Inter
Gaji senilai 500 ribu poundsterling yang didapat Sanchez dia United menjadi penghalang bagi pemain asal Chile itu untuk keluar dari Old Trafford.
Namun dilansir The Independent, Inter tetap tertarik merekrut Sanchez. Namun mereka juga mengajukan syarat, yakni pemotongan gaji hingga mendekati tiga perempatnya.
Perwakilan Sanchez kabarnya tengah mempertimbangkan apakah kepindahan ke Inter layak dilakukan atau tidak jika melihat permintaan penurunan gaji yang diajukan kubu Nerazzurri.
Transfer Gagal
Perbedaan jomplang antara gaji dengan kontribusi Sanchez di United membuat petinggi Setan Merah kabarnya menyesali pertukaran Sanchez dengan Mkhitaryan.
Sebagai perbandingan, saat ini Marcus Rashford mendapatkan gaji 75 ribu poundsterling dalam satu pekan. Sementara, Paul Pogba mendapatkan gaji senilai 290 ribu poundsterling dalam satu pekan.
Bukan hanya kontribusi yang minim, Sanchez belakangan juga kerap mengalami cedera. Kondisi Sanchez tentu jauh berbeda jika dibanding dengan saat masih bermain di Arsenal. Saat di Arsenal, dia adalah tulang punggung tim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benfica Tidak Akan Jual Joao Felix ke Juventus Atau MU
Liga Champions 25 April 2019, 23:31 -
MU Ramaikan Perburuan Lorenzo Insigne
Liga Inggris 25 April 2019, 21:00 -
Guardiola: Performa Bernardo Silva Bak Sebuah Mahakarya
Liga Inggris 25 April 2019, 20:46 -
MU Mulai Bermanuver Untuk Joao Felix
Liga Inggris 25 April 2019, 20:40 -
Hakim Ziyech Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 April 2019, 20:00
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12