Inter Tawari Kapten Monaco Kontrak Tiga Tahun
Editor Bolanet | 10 Maret 2015 00:25
Tetapi dikabarkan RAI Sport, Roberto Mancini sudah menyiapkan satu pemain baru. Ia adalah kapten AS Monaco, Jeremy Toulalan yang berusia 31 tahun.
Bahkan La Beneamata dilaporkan sudah mengajukan kontrak berdurasi tiga tahun dengan gaji dua juta euro per tahun. Kontrak mantan gelandang Prancis itu memang kadaluarsa setelah musim ini selesai.
Merupakan pemain jebolan Nantes (Prancis), Toulalan pernah membawa Lyon juara Ligue 1 sebanyak dua kali. Setelah itu ia menyeberang ke Spanyol untuk memperkuat Malaga dan 2013 ia hijrah ke Monaco.
Aktif di Les Bleus dalam periode 2006-2010, Toulalan mengoleksi 36 caps. Ia juga pernah menerima penghargaan pemain muda terbaik versi asosiasi pesepakbola Liga Prancis musim 2004-05. [initial]
Update berita Serie A mu di sini
- Inzaghi Masih Aman di Milan
- Rebut Pelatih Terbaik Serie A 2013-14, Conte Ukir Sejarah
- Kontrak di Inter Habis, Jonathan Berniat Pulang Kampung
- Baru Tiga Bulan, Cagliari Pecat Zola
- Conte Bantah Akan Tangani Milan Musim Depan
- Passing Game Roma Sentuh Level Terendah
- Duo Milan, Sasaran 'Roket' Higuain di Serie A
- 'Gabungan Dari CR7, RvP, dan Di Maria, Juve Harus Beli Kishna'
- Lupakan Inter, Napoli Fokus Dynamo
- Santon: Wolfsburg, Kami Datang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 9 Maret 2015, 23:24
-
Conte Bantah Akan Tangani Milan Musim Depan
Liga Italia 9 Maret 2015, 23:15 -
Rebut Pelatih Terbaik Serie A 2013-14, Conte Ukir Sejarah
Liga Italia 9 Maret 2015, 22:53 -
Kontrak di Inter Habis, Jonathan Berniat Pulang Kampung
Liga Italia 9 Maret 2015, 22:39 -
Baru Tiga Bulan, Cagliari Pecat Zola
Liga Italia 9 Maret 2015, 22:03
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39