Inter Siap Salip Usaha Bayern dan Liverpool Dapatkan Taider
Editor Bolanet | 27 Juli 2013 18:12
Seperti dilansir Sky Italia, Nerazzurri akan segera melepaskan tawaran kepada Rossoblu guna membuka kemungkinan mendapatkan pemain asal Aljazair tersebut.
The Bavarians dan The Reds memang sebelumnya diisukan tertarik dengan potensi yang dimiliki Taider, namun hingga kini keduanya belum memberikan tawaran resmi.
Taider sendiri masih memiliki kontrak di Renato Dall'Ara hingga 2015 mendatang. Allenatore Stefano Pioli pun menginginkannya bertahan di skuatnya musim depan.
Taider bergabung dengan Bologna pada 2011 lalu setelah ditransfer dari klub Prancis, . Gelandang 21 tahun itu musim lalu tampil sebanyak 34 laga bagi Bologna. [initial] (sky/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thohir Makan Siang Bersama Moratti, Pertanda Deal?
Liga Italia 26 Juli 2013, 14:29 -
Liga Italia 24 Juli 2013, 19:30
-
Micah Richards Bantah Ingin Tinggalkan City
Liga Inggris 24 Juli 2013, 11:16 -
Icardi Berniat Curi Pengalaman Milito dan Palacio
Liga Italia 23 Juli 2013, 09:30 -
Highlights Friendly: Internazionale 3-1 Vicenza
Open Play 23 Juli 2013, 00:47
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39