Inter Segera Lepas D'Ambrosio ke Marseille
Editor Bolanet | 25 Agustus 2015 13:33
- Inter Milan terus melakukan revolusi pada skuatnya. Terkini, bek sayap 26 tahun Italia Danilo D'Ambrosio kabarnya akan segera mereka lepas ke Prancis untuk bergabung dengan .
Dilansir La Gazzetta dello Sport, Marseille sudah bernegoiasi dengan Inter untuk memboyong D'Ambrosio dari Giuseppe Meazza. Marseille menawarkan proposal senilai total €8 juta.
Marseille berniat meminjam D'Ambrosio dengan biaya €2 juta dan opsi pembelian permanen senilai €6 juta pada akhir musim 2015/16. Inter diyakini sudah menyetujui tawaran tersebut.
Dengan keluarnya D'Ambrosio, Inter bakal mengintensifkan pengejaran terhadap Faouzi Ghoulam. Oleh , bek kiri 24 tahun Aljazair itu dibanderol sekitar €12 juta.
Ghoulam mulai kalah bersaing dengan Elseid Hysaj di Napoli dan pelatih baru Maurizio Sarri siap melepasnya musim panas ini. Jika Inter mau, mereka harus datang dengan tawaran yang bisa diterima oleh kubu Partenopei. [initial]
(gaz/gia)
Dilansir La Gazzetta dello Sport, Marseille sudah bernegoiasi dengan Inter untuk memboyong D'Ambrosio dari Giuseppe Meazza. Marseille menawarkan proposal senilai total €8 juta.
Marseille berniat meminjam D'Ambrosio dengan biaya €2 juta dan opsi pembelian permanen senilai €6 juta pada akhir musim 2015/16. Inter diyakini sudah menyetujui tawaran tersebut.
Dengan keluarnya D'Ambrosio, Inter bakal mengintensifkan pengejaran terhadap Faouzi Ghoulam. Oleh , bek kiri 24 tahun Aljazair itu dibanderol sekitar €12 juta.
Ghoulam mulai kalah bersaing dengan Elseid Hysaj di Napoli dan pelatih baru Maurizio Sarri siap melepasnya musim panas ini. Jika Inter mau, mereka harus datang dengan tawaran yang bisa diterima oleh kubu Partenopei. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Akan Gaji Balotelli 100 Ribu Per Pekan
Liga Italia 24 Agustus 2015, 19:27 -
Balotelli Bersumpah Takkan Kecewakan Milan
Liga Italia 24 Agustus 2015, 15:55 -
Fiorentina Takkan Lepas Ilicic dan Joaquin
Liga Italia 24 Agustus 2015, 15:39 -
Hajar Milan, Sousa Puji Mental Juara Fiorentina
Liga Italia 24 Agustus 2015, 15:25 -
Jovetic: Target Inter Lolos ke Liga Champions
Liga Italia 24 Agustus 2015, 14:52
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39