Inter Saingi United Dekati Alex Song
Editor Bolanet | 27 September 2013 10:10
Pemain asal Kamerun itu sudah tak betah di Camp Nou karena tersisih dari skuat Blaugrana. Ia menimbang serius opsi untuk hengkang, bila perlu awal tahun depan saat bursa transfer kembali dibuka.
Situasi Song tersebut dipantau serius sejumlah klub, termasuk United yang berambisi mengobati kegagalan transfer musim panas kemarin. Namun menurut Sportmediaset, Inter kini membayangi langkah Setan Merah mengejar eks bintang berusia 26 tahun itu.
Dengan performa Nerazzurri yang tengah menanjak di tangan Walter Mazzarri, manajemen klub tergoda untuk memberinya amunisi tambahan. Dan nama Song masuk dalam daftar prioritas untuk diburu Januari mendatang. [initial]
Racikan Sedap dari Tungku Bursa Transfer (insfb/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesona Kecantikan Kekasih Messi di Camp Nou
Open Play 26 September 2013, 15:45 -
Liverpool Incar Bintang Muda Jebolan La Masia
Liga Inggris 26 September 2013, 12:04 -
Mau Alex Song, United Minta Diskon Harga
Liga Inggris 26 September 2013, 10:43 -
Martinez: Deulofeu Bakal Jadi Bagian Penting di Everton
Liga Inggris 26 September 2013, 02:55 -
Pellegrini Kagumi Dedikasi Yaya Toure Bagi City
Liga Inggris 26 September 2013, 02:10
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39