Inter Milan Waspadai Teror Higuain
Editor Bolanet | 19 Januari 2016 19:12
Jelang duel tersebut (20/1), bek Inter Milan, Joao Miranda mengakui sangat waspada dengan sosok penyerang andalan Napoli, Gonzalo Higuain. Penyerang Argentina saat ini sedang memimpin puncak top skor Serie A dengan 20 gol.
Yang paling berbahaya adalah Higuain. Dia adalah salah satu penyerang terbaik di dunia, tapi kami juga harus waspada dengan semua pemain mereka, ujar Miranda.
Kendati waspada dengan teror Higuain, Miranda mengaku tetap optimis dengan kans timnya untuk bisa meraih hasil sempurna pada laga ini.
Saya optimis dan yakin bahwa kita akan memiliki pertandingan yang besar. Kami akan memainkan pertandingan yang bagus saat melawan tim yang berada di papan atas, tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis Suarez, Monster Gol Terganas di Eropa
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 13:40 -
Gonzalo Higuain Tersubur di Eropa
Liga Italia 17 Januari 2016, 08:53 -
Magis San Paolo Bawa Napoli ke Puncak
Liga Italia 17 Januari 2016, 07:53 -
Agen Lewandowski Tertawakan Rumor Higuain ke Bayern
Liga Eropa Lain 17 Januari 2016, 03:20 -
Chelsea Janjikan Higuain pada Simeone
Liga Spanyol 14 Januari 2016, 11:24
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39