Inter Milan Pesimis Dapatkan Candreva
Editor Bolanet | 19 November 2015 19:15
Ausilio mensinyalir bahwa bahwa hadangan utama mereka untuk mendatangkan Candreva tak lain yakni sosok Claudio Lotito. Ia tak yakin Presiden Lazio tersebut bersedia melepas pemain 28 tahun kepada rival mereka.
Dia adalah pemain hebat. Saya segera mempelajari situasinya dan saya tahu ada Presiden yang tidak akan membiarkan kita mendapatkan pemain yang kita inginkan. Ketika datang ke Lazio, kita lebih baik melupakan pemain yang jadi impian kita, beber Ausilio.
Ausilio kemudian juga membeber bahwa bukan kali ini saja ia terlibat dalam saga transfer Candreva. Pada tahun 2007 silam, saat Candreva masih berseragam Ternana, ia juga sempat berurusan dengan Candreva.
Ketika dia berada di Ternana kami memiliki kesempatan untuk merekrutnya, tetapi karena situasi kontrak nya agak rumit kita lebih suka untuk membiarkannya pergi, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diburu Arsenal dan Liverpool, Jorginho Siap Perpanjang Kontrak di Napoli
Liga Italia 18 November 2015, 23:05 -
Sukses Jalani Operasi, Balotelli Istirahat Satu Bulan
Liga Italia 18 November 2015, 21:34 -
Jarang Tampil di Juventus, Simone Zaza Dilirik Klub Premier League
Liga Italia 18 November 2015, 21:27 -
Agen Bantah Lopez Bakal Out Dari Milan
Liga Italia 18 November 2015, 19:39 -
Gagal ke Euro 2016, Samir Handanovic Pilih Pensiun
Piala Eropa 18 November 2015, 19:08
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39