Inter Ingin Tukar Ricky Alvarez Dengan Walcott

Editor Bolanet | 5 Oktober 2012 18:17
Inter Ingin Tukar Ricky Alvarez Dengan Walcott
Ricardo Alvarez. (c) AFP
- Theo Walcott yang tak kunjung memperpanjang kontrak bersama siap digaet . Kali ini Ricardo Alvarez dijadikan umpannya.

Pemain sayap asal Argentina itu dulunya begitu diminati Arsene Wenger. Namun Nerazzurri yang kala itu berhasil memboyongnya dari .

Kegagalan Ricky Alvarez masuk ke skema Andrea Stramaccioni akhirnya akan membuat pemuda itu dikorbankan Inter.

Walcott akan coba diboyong La Beneamata pada Januari nanti. Dan agar hal itu berjalan mulus Ricky akan diizinkan pindah ke arah sebaliknya. (tri/lex)