Inter Ingin Jadikan Belfodil Sebagai 'The New Benzema'
Editor Bolanet | 19 Juni 2013 17:26
- nampaknya serius ingin mendatangkan striker Parma F.C, Ishak Belfodil. Setelah sebelumnya dikabarkan rela menyertakan Antonio Cassano dalam paket transfer, kali ini Presiden Massimo Morratti menyatakan keinginannya untuk menduetkan Belfodil dengan Mauro Icardi.
Saya sangat menyukai Belfodil. Dia bisa menjadi seperti Karim Benzema bersama kami. Akan menyenangkan melihat duetnya bersama Icardi, ungkap Morratti seperti dilansir dari Gazzetta dello Sport.
Morratti juga mengkonfirmasi kemungkinan Cassano disertakan dalam proposal transfer yang diajukan kepada Parma.
Kami akan melihat terlebih dahulu apakah Cassano akan hengkang. Saat ini kami tengah membahas kemungkinan tersebut bersama Parma, namun belum ada keputusan yang diambil. Namun kemungkinan hengkangnya Cassano memang ada.
Penampilan Belfodil bersama Gialloblu memang cukup baik musim lalu, mengemas 8 gol dan 5 assist dari 34 pertandingan. Di bursa transfer musim dingin lalu, pemain asal Aljazair tersebut juga sempat nyaris bergabung dengan Juventus. [initial]
Baca Juga:
Saya sangat menyukai Belfodil. Dia bisa menjadi seperti Karim Benzema bersama kami. Akan menyenangkan melihat duetnya bersama Icardi, ungkap Morratti seperti dilansir dari Gazzetta dello Sport.
Morratti juga mengkonfirmasi kemungkinan Cassano disertakan dalam proposal transfer yang diajukan kepada Parma.
Kami akan melihat terlebih dahulu apakah Cassano akan hengkang. Saat ini kami tengah membahas kemungkinan tersebut bersama Parma, namun belum ada keputusan yang diambil. Namun kemungkinan hengkangnya Cassano memang ada.
Penampilan Belfodil bersama Gialloblu memang cukup baik musim lalu, mengemas 8 gol dan 5 assist dari 34 pertandingan. Di bursa transfer musim dingin lalu, pemain asal Aljazair tersebut juga sempat nyaris bergabung dengan Juventus. [initial]
Baca Juga:
(gds/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Parma Mau Lebih Dari €11 Juta Untuk Belfodil
Liga Italia 11 Juni 2013, 07:09 -
Parma 'Jauhkan Diri' Dari Cassano
Liga Italia 7 Juni 2013, 22:19 -
Detail Jersey: Parma Musim 2013-2014
Open Play 7 Juni 2013, 13:02 -
Dua Bek Anyar Mendekat ke Parma
Liga Italia 6 Juni 2013, 03:31 -
Liga Italia 29 Mei 2013, 01:30
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39