Inter Harus Jual Pemain Dulu Sebelum Beli Pemain Baru
Editor Bolanet | 9 Desember 2013 18:30
Kami memulai musim dengan skuat yang sedikit besar. Sebetulnya kami cuma ingin punya dua atau tiga pemain lebih saja, beber Ausilio kepada Sky Sport Italia.
Karena kami punya banyak pemain, mungkin kami harus merampingkan skuat dulu di Januari sebelum memutuskan menambah pemain. Kami terpaksa harus melepas beberapa pemain dulu.
Dengan tambahan amunisi baru diharapkan Inter bisa kembali ke jalur persaingan Scudetto setelah di beberapa laga sebelumnya cuma meraih hasil imbang. La Beneamata kembali meraih hasil imbang 3-3 di Serie A saat menjamu di Giuseppe Meazza. Saat ini masih menghuni peringkat empat dengan koleksi 28 poin dari 15 laga. (foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Garcia: Destro Kembali, Roma Masih Dalam Perburuan Scudetto
Liga Italia 8 Desember 2013, 23:15 -
Montella Sebut Fiorentina Selevel AS Roma
Liga Italia 8 Desember 2013, 22:32 -
Review: Destro Bawa Roma ke Jalur Kemenangan
Liga Italia 8 Desember 2013, 20:40 -
Balotelli Yakin Akan Kembali Cetak Gol
Liga Italia 8 Desember 2013, 17:52 -
Juan Cuadrado Bantah Hengkang Ke Barcelona
Liga Italia 8 Desember 2013, 12:11
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39