Inter dan Soton Bertukar Osvaldo dan Taider
Editor Bolanet | 6 Agustus 2014 23:12
Inter meminjam Osvaldo selama satu tahun dengan opsi pembelian di akhir musim. Kisah serupa juga terjadi dengan proses transfer Taider ke Soton.
Kubu Nerazzuri juga merilis pernyataan di situs resmi mereka soal perpindahan dari kedua pemain tersebut.
FC Internazionale ingin mengumumkan perekrutan Pablo Daniel Osvaldo dari Southampton. Pemain asal Italia tersebut bergabung dengan status pinjaman dengan opsi pembelian.
Saphir Taider pindah ke klub Inggris tersebut juga dengan status pinjaman dengan opsi pembelian.
Taider sendiri akan mengenakan jersey nomor 17 selama berpetualang di Inggris. Sedangkan Osvaldo rencananya akan mendapatkan nomor punggung 7 di Giuseppe Meazza. (fcim/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alvarez Ingin Tetap Berseragam Inter
Liga Italia 5 Agustus 2014, 22:44 -
Medel Siap Jadi Penerus Cambiasso di Inter
Liga Italia 5 Agustus 2014, 20:31 -
Agen Alves: Tak Ada Kontak Dengan Inter
Liga Italia 5 Agustus 2014, 01:44 -
Inter Bantah Ingin Boyong Dani Alves
Liga Italia 5 Agustus 2014, 00:21 -
Eks Inter: Osvaldo Bukan Pemain Top
Liga Italia 4 Agustus 2014, 23:33
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39