Inter Coba Bujuk Quagliarella?
Editor Bolanet | 20 Februari 2013 21:30
Masa depan Quagliarella di Juventus Arena memang masih sangat meragukan. Pasalnya, musim ini pemain 30 tahun ini kembali gagal menembus skuad utama tim racikan Antonio Conte tersebut.
Mediaset pun mengklaim bahwa Inter saat ini tengah berupaya untuk memanfaatkan kondisi tersebut untuk membujuk Quagliarella berlabuh di Giuseppe Meazza.
Bahkan media itu menyatakan bahwa piak Nerazzurri telah melakukan kontak dengan agen Quagliarella, Beppe Bozzo guna membicarakan masa depan kliennya tersebut.
Berita yang dibuat oleh Mediaset tersebut sangat mungkin terjadi. Pasalnya, Inter sendiri memang telah dihubung-hubungkan dengan mantan pemain Napoli tersebut sejak musim panas tahun lalu. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson Ragukan Peluang United dan Arsenal
Liga Champions 19 Februari 2013, 22:26 -
Conte: Milan Bisa Hentikan Messi Dengan Pistol
Liga Champions 19 Februari 2013, 18:05 -
Liga Champions 19 Februari 2013, 05:55
-
Marotta: Jadwal Serie A Persulit Tim Italia di Eropa
Liga Italia 19 Februari 2013, 05:45 -
Kapten Celtic Terancam Absen di Turin
Liga Champions 19 Februari 2013, 01:52
LATEST UPDATE
-
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39 -
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23