Inter Capai Kesepakatan Personal dengan Ramires
Ari Prayoga | 27 November 2017 02:48
Bola.net - - Raksasa Serie A, Inter Milan dikabarkan sudah mencapai kesepakatan personal dengan mantan gelandang Chelsea yang kini membela Jiangsu Suning, Ramires.
Rumor Ramires merapat ke Inter memang sudah menyebar luar sejak bulan lalu. Kabar ini sempat dikonfirmasi oleh agen gelandang asal Brasil tersebut.
Kini seperti dilansir Tuttosport, kubu Nerazzurri diklaim sudah mendapatkan persetujuan dari Ramires soal proposal kontrak yang sudah mereka tawarkan.
Jika kabar ini benar, maka gelandang 30 tahun itu bakal bergabung dengan skuat asuhan Luciano Spalletti mulai Januari mendatang, kemungkinan dengan status pinjaman.
Kini, kepastian Ramires ke Inter bergantung pada kesepakatan antara kedua klub. Meski demikian, hal ini tampaknya tak akan menemui kendala berarti karena Inter dan Jiangsu berinduk pada perusahaan yang sama, yakni Suning Group.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Batalkan Rencana Boyong Mustafi di Bulan Januari
Liga Italia 26 November 2017, 21:35 -
Candreva Minta Inter Jangan Terburu Fokus Pada Juventus
Liga Italia 26 November 2017, 19:43 -
Candreva: Inter Telah Mengirim Sinyal Penting
Liga Italia 26 November 2017, 19:22 -
Bos Cagliari: Icardi Seperti Binatang Buas
Liga Italia 26 November 2017, 16:23 -
Spalletti Sebut Inter Sempat Kesulitan Ladeni Cagliari
Liga Italia 26 November 2017, 15:38
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39