Inter Akan Bergerak Dapatkan Mirante
Editor Bolanet | 20 Mei 2015 14:53
Mirante, 31, tampil konsisten bersama Parma sejak bergabung pada tahun 2010 silam. Dilansir Forza Italian Football, Inter mengincarnya guna dijadikan pelapis dan pesaing bagi Samir Handanovic.
FcInterNews.it mengklaim bahwa terdegradasinya Parma ke Serie B dan krisis finansial yang dialami klub penghuni Ennio Tardini itu membuat Mirante siap hengkang musim depan. Nasib Juan Carrizo praktis berada di ujung tanduk.
Inter disebut tidak puas dengan performa Carrizo sebagai pelapis Handanovic di Liga Europa musim ini. Mirante pun diplot menjadi calon kiper kedua di Giuseppe Meazza.
Selain itu, Mirante diharapkan bisa mendongkrak level persaingan untuk pos kiper utama La Beneamata musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berlusconi Belum Putuskan Masa Depan Inzaghi
Liga Italia 19 Mei 2015, 22:43 -
Berlusconi Hati-hati Pilih Investor Baru Bagi Milan
Liga Italia 19 Mei 2015, 22:26 -
Agen: Zaza Akan Gabung Juventus
Liga Italia 19 Mei 2015, 20:14 -
Sassuolo: Juventus Inginkan Simone Zaza
Liga Italia 19 Mei 2015, 20:06 -
Cassano: Januari Lalu Juventus Inginkan Saya
Liga Italia 19 Mei 2015, 19:44
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39