Inilah Alasan Vidic Tinggalkan Manchester United
Editor Bolanet | 4 Juli 2014 22:11
Sebelumnya Vidic sudah membela Setan Merah selama sembilan tahun lamanya dan meraih berbagai gelar. Setelah kontraknya habis musim lalu ia memutuskan pindah ke Italia dan bergabung dengan Nerazzuri.
Setelah sembilan tahun saya butuh motivasi dan tantangan baru dalam karir saya. Di sini saya bisa meningkatkan motivasi dan aspek lainnya, ungkap Vidic seperti dilansir situs resmi klub.
Vidic juga mengungkapkan bahwa dia sempat berbicara dengan kompatriot sesama dan legenda Inter Dejan Stankovic sebelum memutuskan pindah ke Inter.
Saya berbicara dengan Dejan tapi dia bukan satu-satunya pemain Serbia yang pernah mengenakan jersey ini. Saya senang melanjutkan tradisi ini di Inter, imbuhnya. (inter/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Bilbao: Kami Pikir Herrera Akan Bertahan
Liga Spanyol 3 Juli 2014, 21:13 -
Inter Perkenalkan Vidic ke Fans Jumat Sore
Liga Italia 3 Juli 2014, 20:25 -
Remaja 14 Tahun Ini Jadi Rebutan Tiga Raksasa Premier League
Liga Inggris 3 Juli 2014, 16:40 -
Vidal Lebih Pilih United Ketimbang Madrid
Liga Inggris 3 Juli 2014, 15:02 -
Evra Diklaim Sudah Terpikat Rayuan Juve
Liga Italia 3 Juli 2014, 13:46
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40