Honda Dilamar Galatasaray
Gia Yuda Pradana | 2 Juli 2017 06:27
Bola.net - - Keisuke Honda sudah meninggalkan AC Milan setelah tiga setengah musim berseragam merah-hitam. Berstatus free agent, kini gelandang serang 31 tahun Jepang tersebut mencari klub baru untuk melanjutkan kariernya.
Turki bisa jadi pelabuhan Honda yang berikutnya. Calon klub tujuannya adalah sang raksasa Istanbul, yaitu .
Dilansir Transfermarketweb, Galatasaray telah menawari Honda untuk bergabung dengan mereka. Proposal yang diajukan Galatasaray kepadanya berupa kontrak berdurasi dua tahun.
Dalam proposal kontrak itu, Honda ditawari gaji €2 juta per musim.
Honda mengawali karier senior di Nagoya Grampus pada tahun 2004. Dia lalu gabung VVV-Venlo di Belanda tahun 2007, kemudian hijrah ke CSKA Moscow di Rusia pada 2009.
Milan merekrutnya lewat jalur free transfer pada Januari 2014.
Petualangan Honda bersama Milan sudah usai. Jika menerima lamaran Galatasaray, berarti Honda akan memulai sebuah kisah baru di tanah Turki.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bologna Dapatkan Andrea Poli Dari Milan
Liga Italia 1 Juli 2017, 19:40 -
Arsenal Ramaikan Perburuan Cuadrado
Liga Inggris 1 Juli 2017, 19:10 -
Buffon: Yang Penting Kamu Bahagia, Donnarumma!
Liga Italia 1 Juli 2017, 18:10 -
Valencia Segera Tuntaskan Transfer Kiper Juventus Ini
Liga Inggris 1 Juli 2017, 17:30 -
Deulofeu: Barcelona Rumah Saya
Liga Spanyol 1 Juli 2017, 14:00
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39