Higuain Tak Suka Bermain Dengan Callejon
Afdholud Dzikry | 7 Maret 2017 10:05
Bola.net - - Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis mengungkapkan salah satu rahasia Gonzalo Higuain. Menurutnya, penyerang Argentina itu tak senang bermain dengan Jose Callejon.
Seperti diketahui, Penyerang asal Argentina tersebut mencetak 91 gol dalam 146 pertandingannya untuk Napoli, termasuk 36 gol dari 35 pertandingan di Serie A musim lalu.
Nah, salah satu kunci kekuatan Napoli di beberapa musim terakhir adalah lini depan mereka. Selain Higuain, ada juga nama Jose Callejon yang juga bersinar sejak bergabung dari Real Madrid.
Namun baru-baru ini, Aurelio De Laurentiis mengatakan bahwa Higuain tak suka dengan Callejon. Pernyataan itu dikatakan oleh saudara dari Higuain, Nicolas Higuain kepada dia.
Saya dan Higuain tak banyak bergaul dengan Higuain, saya tak pergi makan malam bersamanya. Saya tahu keluarganya sangat baik, dan saya harus mengatakan mereka teladan, dengan ayah yang luar biasa, ujarnya.
Lalu ada saudaranya (Nicolas) yang mengatakan kepada saya, Higuain tak suka bermain dengan Callejon, beli pemain lain' ungkapnya.
Saya tak pernah menjual dia karena saya mencintai Callejon. Jadi saya meningkatkan kontraknya dengan durasi empat tahun. Saya bukan orang yang bisa diperas, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonucci Pancing Ketertarikan Barcelona
Liga Inggris 6 Maret 2017, 22:48 -
Milan Yakin Suso Siap Lawan Juventus
Liga Italia 6 Maret 2017, 19:39 -
Nyonya Tua Tak Lagi Anti-imbang
Liga Italia 6 Maret 2017, 13:37 -
Gol Tandang Kedua Bonucci di Serie A
Liga Italia 6 Maret 2017, 13:15 -
Allegri Kembali Bantah Isu Arsenal
Liga Inggris 6 Maret 2017, 10:32
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39