Higuain Minta Media Tak Bandingkan Dybala dengan Messi
Rero Rivaldi | 18 Januari 2017 07:20
Bola.net - - Gonzalo Higuain belum lama ini memberikan nasihat pada rekannya di , Paulo Dybala, yang sering mendapatkan sorotan dari media terkait performanya di atas lapangan.
Dybala sering sekali dibandingkan dengan pemain Argentina lainnya, Lionel Messi, namun Higuain percaya bahwa masih terlalu awal untuk membuat pemain berusia 23 tahun dalam tekanan sebesar itu.
Satunya masih baru memulai karir dan pemain lainnya sudah memenangkan semuanya, tutur Higuain menurut La Gazzetta dello Sport.
Itu adalah perbandingan yang tak terlintas dalam pikiran saya. Paulo harus tenang, dia masih muda dan dia memiliki semua untuk menjadi dirinya sendiri. Dia juga punya segalanya untuk menjadi pemain kelas dunia.
Ada banyak yang berpikir Dybala sudah meraih level sama seperti Messi, namun Higuain berharap rumor mengenai kepindahan ke Real Madrid di masa mendatang akan mereda dengan sendirinya.
Saya ingin ada pemain hebat di sisi saya! Saya mendengar nasihat dari Raul dan semoga Dybala juga mendengarkan saya. Namun saya tidak suka terlibat terlalu pribadi, semoga semua orang bisa membuat keputusannya sendiri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Tak Akan Lagi Belanja Pemain Januari Ini
Liga Italia 17 Januari 2017, 22:43 -
Nedved Minta Juve Segera Kembali ke Jalur Kemenangan
Liga Italia 17 Januari 2017, 18:41 -
Nedved Bantah Kekalahan Juve Lawan Fiorentina Sudah Diprediksi Sebelumnya
Liga Italia 17 Januari 2017, 18:20 -
Juventus Tak Layak Jadi Sasaran Kritik
Liga Italia 17 Januari 2017, 17:59 -
Nedved: Saya Suka Sekali Dengan Logo Baru Juve Ini
Liga Italia 17 Januari 2017, 17:51
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39