Hernanes Tak Bisa Pilih Antara Scudetto atau Liga Champions
Editor Bolanet | 12 Oktober 2016 13:45
Hernanes memiliki awal yang sulit di Turin usai didatangkan dari Inter MIlan musim lalu. Namun perlahan-lahan, Hernanes mampu mencuri hati fans Juventus dengan penampilannya akhir-akhir ini.
Berbicara kepada Juventus TV, gelandang asal Brasil tersebut mengatakan dirinya tak bisa memilih saat disodori pertanyaan tentang scudetto atau Liga Champions.
Scudetto atau Liga Champions? Saya harus mengatakan, saya seorang yang mengandalkan insting, saya melakukan sesuatu sebelum berbicara tentang hal itu. Jadi saya tak ingin mulai membuat perhitungan, saya tak ingin memilih, ujarnya.
Tentu saja saya harus mengatakan saya senang melakukan sesuatu untuk pertama kalinya atau menjadi yang pertama melakukan sesuatu. Jadi scudetto enam kali beruntun akan menjadi sesuatu yang indah, sambungnya.
Kemudian saya ingat bahwa saya datang ke Juventus untuk bermain di Liga Champions, jadi saya tak bisa memilih. Saya akan memberikan 100 persen untuk semuanya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Ternyata Pernah Hampir Gabung Juventus
Liga Italia 11 Oktober 2016, 23:53 -
Sturaro Tegaskan Ambisi Besar Juve di Liga Champions
Liga Champions 11 Oktober 2016, 23:52 -
Raiola Siap Rampungkan Transfer Matuidi ke Juventus
Liga Italia 11 Oktober 2016, 22:15 -
Request Gila Nedved Pada Buffon
Liga Italia 11 Oktober 2016, 18:59 -
Barca Langsung Amati Lichtsteiner
Liga Spanyol 11 Oktober 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39