Hernanes 'Not For Sale'
Editor Bolanet | 21 Juni 2013 00:58
Hernanes, 28, diyakini masuk radar transfer PSG. Beberapa waktu lalu, beredar kabar bahwa sang kampiun Prancis berencana menemui pihak Lazio guna membahas transfer pemain yang berjasa membantu Lazio meraih trofi Coppa Italia 2012/13 dan satu tiket ke Liga Europa 2013/14 itu.
Menyenangkan mengetahui Hernanes disukai klub lain, tapi kami tak punya niat untuk menjualnya, kata Lotito seperti dikutip Football Italia.
Hernanes tak bisa disentuh, karena dia merupakan bagian integral dalam proyek di sini, tegasnya.
Di Serie A musim lalu, Hernanes menyumbang 11 gol dan 4 assist dalam 34 penampilannya bersama Lazio.
Hernanes direkrut Lazio dari Sao Paulo pada tahun 2010 dengan biaya transfer €13,5 juta. Saat ini, dia terikat kontrak di Olimpico sampai Juni 2015 dan memiliki market value sekitar €25 juta. [initial]
Empat Pemain Penting Lazio Tidak Akan Dijual
PSG Siapkan Proposal Boyong Hernanes (foti/trm/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rusia Bantah Kepindahan Capello ke PSG
Liga Eropa Lain 20 Juni 2013, 09:30 -
Rumor Capello-PSG Dibantah Federasi Sepakbola Rusia
Liga Champions 20 Juni 2013, 06:14 -
Ronaldo Diminta Pergi Dari Madrid Dengan Gratis
Liga Champions 19 Juni 2013, 21:23 -
Jorge: Villas-Boas Mampu Tangani PSG
Liga Eropa Lain 19 Juni 2013, 08:00 -
Empat Pemain Penting Lazio Tidak Akan Dijual
Liga Inggris 18 Juni 2013, 16:50
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39