Hernanes ke Inter Bukan Karena Uang
Editor Bolanet | 4 Februari 2014 19:06
Ketika saya tiba di , saya berpikir bahwa saya bakal meraih Scudetto atau bermain di Liga Champions, ujarnya pada Gazzetta dello Sport.
Namun, setelah tiga setengah tahun, saya baru memahami bahwa tak mungkin meraih hal-hal tersebut bersama Lazio, sambungnya.
Gelandang berusia 28 tahun itu pun mengatakan bahwa proyek yang tengah digagas oleh Inter berhasil membuatnya terkesan, dan ia merasa bahwa Nerazzurri adalah klub yang tepat baginya.
Memang benar bahwa Presiden Lazio, Claudio Lotito, menawari saya kontrak besar agar aku mau bertahan. Namun, saya memilih Inter karena klub ini memiliki ambisi tinggi, serunya.
Jadi, saya tak pindah karena masalah uang, tegas gelandang asal Brasil ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Juventus Tunjukkan Mental Sebenarnya
Liga Italia 3 Februari 2014, 22:40 -
Anderson: Banyak Pemain United Yang Ingin Hengkang
Liga Inggris 3 Februari 2014, 22:13 -
Lazio Akan Datangkan Quagliarella Bulan Juni
Liga Italia 3 Februari 2014, 21:14 -
Walter Mazzarri Terancam Dipecat?
Liga Italia 3 Februari 2014, 20:22 -
Osvaldo Pakai Nomor 18 di Juventus
Liga Italia 3 Februari 2014, 19:40
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39