Hengkangnya Cassano dan Ibra Bangkitkan El Shaarawy
Editor Bolanet | 27 November 2012 01:20
El Shaarawy, 20, kini tengah memimpin daftar top scorer sementara Serie A 2012/13 dengan koleksi 10 gol. Torehan gol striker Italia tersebut di semua kompetisi bersama Milan musim ini adalah 12. Prestasi itu takkan mungkin dia wujudkan seandainya Ibra tak dijual ke dan Cassano ke .
Harus saya akui bahwa saya mendapatkan kesempatan untuk bermain setelah Cassano hengkang dan Ibra dijual, tutur El Shaarawy.
Dengan tidak adanya kedua pemain itu, yang sebelumnya selalu jadi andalan di lini depan Milan, pelatih Massimiliano Allegri pun dapat memberi ruang lebih untuk El Shaarawy di timnya.
Tak mudah turun ke lapangan ketika mereka masih di skuad, pungkasnya. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bonucci: Itu Bukan Juve Yang Sebenarnya
Liga Italia 26 November 2012, 22:50 -
'Senang Bisa Menang Kontroversial Atas Juve'
Liga Italia 26 November 2012, 19:42 -
Montolivo Bangga Kapteni Milan
Liga Italia 26 November 2012, 18:23 -
Galliani: Guardiola Akan Anggap Itu Penalti
Liga Italia 26 November 2012, 17:52 -
Berlusconi: City Memang Inginkan Guardiola
Liga Inggris 26 November 2012, 14:50
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23