Hari Ini, Miralem Pjanic Tes Medis di Juventus?
Editor Bolanet | 13 Juni 2016 12:28
Seperti diketahui sebelumnya, Juventus dan AS Roma dikabarkan telah mencapai kata sepakat terkait transfer gelandang asal Bosnia tersebut. Bianconeri dikabarkan telah setuju menebus klausul pelepasan Pjanic sebesar 38 juta euro.
Dan laporan terbaru dari Italia menyebutkan bahwa Pjanic akan melakukan tes medis bersama tim dokter Juventus awal pekan ini, sebelum menandatangani kontrak di Turin.
Selain Juventus, nama Pjanic sebelumnya juga santer dikaitkan dengan beberapa klub besar Eropa seperti Barcelona, Chelsea, Manchester United hingga PSG.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lepas Pogba ke Madrid, Juve Minta Isco
Liga Spanyol 12 Juni 2016, 22:44 -
Dunga: Dani Alves Cocok Untuk Juventus
Liga Champions 12 Juni 2016, 22:31 -
Jika Morata Pergi, Juve Kejar Lukaku
Liga Champions 12 Juni 2016, 18:24 -
Soal Pensiun, Casillas Tunggu Buffon
Liga Italia 12 Juni 2016, 16:35 -
Juventus Buka Opsi Tukar Pogba dengan Kroos
Liga Spanyol 12 Juni 2016, 12:59
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23