Handanovic Dinilai Belum Selevel Buffon
Editor Bolanet | 28 Maret 2013 22:47
Handanovic tampil brilian untuk Inter sejak direkrut dari musim panas kemarin. Namun, Tacconi, yang merupakan eks kiper Nerazzurri, Juventus dan Italia, menegaskan bahwa Handanovic belumlah selevel Buffon.
Meski Handanovic bermain sangat bagus, Buffon masih lebih baik. Saya yakin itu, tutur Tacconi seperti dikutip Football Italia.
Menurut Tacconi, Buffon tak hanya unggul dari segi kualitas, tetapi juga pengalaman.
Buffon dan Handanovic bakal beradu ketangguhan saat Inter menjamu Juventus di Giuseppe Meazza pada giornata 30 Serie A hari Sabtu (30/3) nanti.
Inter ingin memperbaiki posisi, tapi saya harap Juventus yang menang, pungkas pria 55 tahun tersebut. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dalam Pantauan Inter dan Juve, Icardi tak Peduli
Liga Italia 27 Maret 2013, 17:45 -
Montolivo: Buffon Seperti Malaikat
Piala Dunia 27 Maret 2013, 15:45 -
Kemenangan di Juventus Arena Bakal Dikenang Strama
Liga Italia 27 Maret 2013, 14:45 -
Prandelli Bersyukur Punya Buffon
Piala Dunia 27 Maret 2013, 06:54 -
Editorial 27 Maret 2013, 03:04
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39