Hamsik: Saya Tahu Juventus Inginkan Saya
Editor Bolanet | 5 September 2015 18:33
Seperti diketahui, nama Hamsik baru-baru ini terungkap sebagai buruan Juventus di bursa transfer. Namun transfer tersebut tak terwujud karena antara Napoli dan Juve tak mencapai kata sepakat.
Dan baru-baru ini, Hamsik mengungkapkan bahwa dirinya mengetahui pada hari terakhir bursa transfer Juventus menginginkannya, namun dirinya menolak untuk ikut campur dalam urusan itu.
Saya tahu bahwa Juventus menginginkan saya pada hari terakhir bursa musim. Saya sadar akan minat besar tersebut, ungkapnya seperti dilansir Corriero dello Sport.
Namun saya memutuskan untuk tak menanyakannya dan ikut campur dalam dalam proses negosiasi. Keputusan itu terasa lebih baik sekarang, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Berikan 12 Juta Euro, Pogba Tak Bergeming
Liga Italia 4 September 2015, 22:52 -
Thohir Pastikan Inter Akan Berjuang Keras Demi Raih Scudetto
Liga Italia 4 September 2015, 22:25 -
Gotze Tak Pernah Tertarik Gabung Juve atau MU
Liga Inggris 4 September 2015, 10:55 -
'Chelsea Bisa Datangkan Pogba Pada Januari Nanti'
Liga Inggris 4 September 2015, 10:45 -
Banding Ditolak, Juventus Tetap Tutup Curva Sud
Liga Italia 4 September 2015, 10:08
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39