Hajar Inter, Candreva Puas
Editor Bolanet | 21 Desember 2015 09:40
Dua gol Lazio diborong Antonio Candreva. Pahlawan kemenangan Lazio tersebut mengaku puas dengan performa hebat timnya di Giuseppe Meazza.
Kami menampilkan permainan hebat melawan tim yang hebat, kata Candreva seperti dikutip Football Italia.
Sebelum ini, Lazio tak pernah menang dalam tujuh laga terakhirnya di Serie A (S2 K5). Namun, Lazio sukses bangkit. Semua diawali dengan kemenangan 2-1 atas Udinese di babak 16 besar Coppa Italia.
Ini harus kami jadikan titik balik untuk mengawali kiprah di tahun baru nanti. Saya rasa kemenangan di Coppa Italia tengah pekan kemarin telah membuat kami jadi lebih percaya diri, imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan AS Roma vs Genoa: Skor 2-0
Liga Italia 20 Desember 2015, 22:54 -
Highlights Serie A: Carpi 2-3 Juventus
Open Play 20 Desember 2015, 21:03 -
Hasil Pertandingan Carpi vs Juventus: Skor 2-3
Liga Italia 20 Desember 2015, 20:33 -
Pemain Empoli Ini Rayakan Gol dengan Segelas Bir
Open Play 20 Desember 2015, 11:45 -
Evra Kembali ke Premier League Tahun Depan?
Liga Inggris 20 Desember 2015, 04:40
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39