Gulung Roma, Inzaghi Bangga
Editor Bolanet | 11 Mei 2015 00:06
Seperti yang diketahui, Milan berhasil menang dengan skor 2-1 di laga tersebut. Rossoneri memimpin dua gol terlebih dulu lewat aksi Marco van Ginkel dan Mattia Destro. Sementara Roma hanya mampu sekali membalas lewat gol penalti Francesco Totti.
Usai laga, Inzaghi mengaku dirinya merasa amat bangga. Ia meminta pasukannya untuk menikmati kemenangan tersebt sekaligus menjadikan laga itu sebagai titik kebangkitan Milan.
Malam ini kami menunjukkan martabat yang hebat dan memainkan sebuah permainan tim yang mengagumkan. Mari nikmati kemenangan ini dan merasa bangga karena mengalahkan tim Roma yang hebat, seru Inzaghi pada Sky Sport Italia.
Kami sudah ada di trek yang benar dan hal itu mungkin memang sedikit terlambat sekarang. Namun ini adalah tempat yang bagus untuk membangun masa depan yang lebih baik, tandasnya.
Dengan kemenangan tersebut, Milan untuk sementara naik ke peringkat 10 klasemen sementara. Sedangkan Roma masih tertahan di posisi kedua, namun bisa saja digeser Lazio yang baru akan bermain pada Senin (11/5) dini hari. [initial]
Baca Juga:
- Van Ginkel Bahagia Cetak Gol Perdana di Milan
- Berlusconi Sebut Thohir Tak Mampu Urus Inter
- Berlusconi Tak Jadi Jual Milan?
- Highlights Serie A: AC Milan 2 vs 1 AS Roma
- Hasil AC Milan vs AS Roma : Skor 2-1
- Detail Jersey Home AC Milan 2015-16
- Sevilla Bantah Rumor Emery ke Milan
- Inzaghi: Lini Tengah Roma Paling Kuat di Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Ginkel Bahagia Cetak Gol Perdana di Milan
Liga Italia 10 Mei 2015, 23:14 -
Berlusconi Sebut Thohir Tak Mampu Urus Inter
Liga Italia 10 Mei 2015, 22:26 -
Berlusconi Tak Jadi Jual Milan?
Liga Italia 10 Mei 2015, 21:52 -
Highlights Serie A: AC Milan 2 vs 1 AS Roma
Open Play 10 Mei 2015, 04:33 -
Hasil AC Milan vs AS Roma : Skor 2-1
Liga Italia 10 Mei 2015, 03:55
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39