Guidolin Siap Ikuti Langkah Guardiola
Editor Bolanet | 15 Mei 2012 02:00
Pelatih berusia 65 tahun itu telah sukses membawa Udinese finis di peringkat tiga musim ini, satu strip lebih baik dari pencapaian mereka musim sebelumnya.
Guidolin menyatakan, kelelahan adalah alasan utama dia mulai serius mempertimbangkan masa depannya.
Saya tidak tahu apakah saya akan lanjut melatih atau tidak, karena saya sangat lelah, papar Guidolin.
Saya lelah dan butuh istirahat, lebih dari sekadar liburan musim panas, karena saya baru saja melalui musim yang sangat panjang dan sulit.
Dari segi kesehatan, saya tidak yakin bisa mulai lagi dalam waktu dua bulan ke depan.
Saya tidak tahu, saya harus mengambil keputusan dengan tenang dan membahasnya bersama klub yang hebat ini, pungkas Guidolin.
Rencana Guidolin itu mau tak mau mengingatkan kita pada Josep Guardiola, yang mundur dari jabatannya sebagai arsitek Barcelona dengan alasan serupa, kelelahan. (sw/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp: Semoga Kalah di Final Champions, Lampard!
Liga Champions 14 Mei 2012, 13:22 -
Ronaldo: Musim Depan, Madrid Juara Liga Champions
Liga Spanyol 14 Mei 2012, 12:31 -
Di Matteo: Chelsea Siap Untuk Munich
Liga Champions 14 Mei 2012, 02:40 -
Bayern Bakal Tawar Sahin 10 Juta Euro
Liga Champions 12 Mei 2012, 04:00 -
Empat Italia Berebut Tiket Terakhir ke Elit Eropa
Liga Italia 12 Mei 2012, 02:00
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39