Guardiola Tak Tertarik Latih AC Milan
Editor Bolanet | 10 Oktober 2012 14:15
Saat berlibur di New York, Pep Guardiola sempat bertemu dengan mantan anak asuhnya di Barcelona, Rafael Marquez yang menjelaskan bahwa mantan pelatihnya itu tidak tertarik untuk menjajal kompetisi Serie A.
Saya bertemu dengan Pep ketika dia berlibur di New York. Saya yakin dia akan segera kembali melatih dan kemungkinan besar dia memilih Liga Inggris. ujar Marquez pada Cadera SER.
Pep Guardiola kerap dihubungkan melatih klub-klub besar eropa seperti Manchester United, , Inter Milan dan AC Milan. Marquez juga mengatakan bahwa Pep adalah pengganti ideal Arsene Wenger.
Dia akan menjadi pelatih ideal di Arsenal. imbuh Rafael Marquez. (foti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mascherano: Barca Harus Bangga Bisa Tahan Madrid
Liga Spanyol 9 Oktober 2012, 16:20 -
Tito: Tak Akan ada Lagi Pemain Seperti Messi
Liga Spanyol 9 Oktober 2012, 15:06 -
La Liga Sama Sekali Belum Berakhir Bagi Marcelo
Liga Spanyol 9 Oktober 2012, 14:42 -
Mental Juara Ronaldo Terbentuk di MU
Liga Spanyol 9 Oktober 2012, 11:00 -
Casillas: Atletico Salah Satu Pesaing Titel La Liga
Liga Spanyol 9 Oktober 2012, 10:45
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10