Giallorossi Masih Tanpa Totti
Gia Yuda Pradana | 20 November 2016 08:20
Bola.net - - AS Roma akan tandang ke markas di Serie A malam nanti. Giallorossi masih tanpa sang kapten Francesco Totti.
Totti sudah kembali berlatih dari cedera. Namun, menurut Football Italia, kebugarannya belum 100 persen.
Pelatih Luciano Spalletti pun tak memasukkannya ke skuat. Selain Totti, Spalletti juga tak membawa serta Thomas Vermaelen, Mario Rui dan Alessandro Florenzi.
Kostas Manolas dan Leandro Paredes kembali sekuat, begitu pula Emerson Palmieri.
Skuat Roma vs Atalanta: Alisson, Crisanto, Szczesny, Manolas, Emerson Palmieri, Fazio, Seck, Bruno Peres, Juan Jesus, Rudiger, Gerson, De Rossi, Strootman, Paredes, Nainggolan, Perotti, Salah, El Shaarawy, Dzeko, Iturbe.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nainggolan: Roma Bisa Kejar Juventus
Liga Italia 19 November 2016, 22:30 -
Kiper Muda Roma Ini Akui Idolakan De Gea
Liga Inggris 19 November 2016, 13:30 -
Data dan Fakta Serie A: Atalanta vs AS Roma
Liga Italia 18 November 2016, 16:02 -
Prediksi Atalanta vs AS Roma 20 November 2016
Liga Italia 18 November 2016, 16:01 -
Szczesny: Roma Tak Bermain Untuk Jadi Nomor Dua!
Liga Inggris 18 November 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39