Gelandang Chelsea Ini Diincar Inter Milan
Editor Bolanet | 30 Juni 2015 13:19
Dilansir oleh harian Daily Mail, Mikel yang sempat menjadi pilihan utama di skuad Chelsea itu kini telah tergantikan oleh Nemanja Matic. Hal itulah yang disinyalir membuat sang pemain ingin hengkang dari Stamford Bridge.
Meski begitu, Manajer The Blues, Jose Mourinho, mengaku masih ingin mempertahankan Mikel di klub yang baru saja meraih gelar Premier League itu. Selain Mikel, Inter juga dikabarkan mengincar pemain bertahan , Felipe Melo.
Mikel diboyong dari Lyn Oslo pada tahun 2006 silam. Sembilan tahun bersama Chelsea, pemain asal Nigeria itu telah mempersembahkan berbagai gelar prestisius bagi Si Biru.[initial]
(dm/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bacca Pilih Milan, Sevilla Pasrah
Liga Spanyol 29 Juni 2015, 23:44 -
Agen: Montoya dan Inter Tunggu Lampu Hijau Dari Barcelona
Liga Italia 29 Juni 2015, 22:47 -
Menunggu Resmi, Bertolacci Sedang Jalani Tes Medis di Milan
Liga Italia 29 Juni 2015, 16:12 -
Juventus Diam-diam Dekati Mateo Kovacic
Liga Italia 29 Juni 2015, 15:43 -
Spurs Masuk Perburuan Llorente
Liga Inggris 29 Juni 2015, 15:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39