Garcia Lupa Roma Tampil di Liga Champions
Editor Bolanet | 13 September 2014 12:46
- Allenatore AS Roma, Rudi Garcia kini tengah berkonsentrasi penuh menatap laga giornata 2 Serie A 2014/15 kontra di Carlo Castellani, Sabtu (13/9) malam nanti.
Bahkan, saking berkonsentrasi untuk laga ini, Garcia mengaku ia kini masih lupa bahwa I Lupi akan menjalani laga perdana di Liga Champions musim ini kontra CSKA Moscow pada tengah pekan depan.
Saya harus menjaga agar tim tetap fokus ke Empoli, bagi saya ini adalah partai besar. Saya bahkan tak ingat bahwa kami harus bermain pada Rabu depan (vs CSKA). ujar Garcia dalam konferensi pers jelang laga.
Giallorossi sendiri memulai musim ini dengan cukup meyakinkan. Pada partai giornata 1 dua pekan lalu, Francesco Totti cs berhasil mengalahkan tim kuat Fiorentina dua gol tanpa balas. [initial]
(fif/pra)
Bahkan, saking berkonsentrasi untuk laga ini, Garcia mengaku ia kini masih lupa bahwa I Lupi akan menjalani laga perdana di Liga Champions musim ini kontra CSKA Moscow pada tengah pekan depan.
Saya harus menjaga agar tim tetap fokus ke Empoli, bagi saya ini adalah partai besar. Saya bahkan tak ingat bahwa kami harus bermain pada Rabu depan (vs CSKA). ujar Garcia dalam konferensi pers jelang laga.
Giallorossi sendiri memulai musim ini dengan cukup meyakinkan. Pada partai giornata 1 dua pekan lalu, Francesco Totti cs berhasil mengalahkan tim kuat Fiorentina dua gol tanpa balas. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Ungkap Target Terbesar Madrid Musim Ini
Liga Spanyol 12 September 2014, 10:48 -
Falcao Yakin Bisa Kembalikan MU ke Eropa
Liga Inggris 12 September 2014, 08:04 -
Seedorf Keluhkan Minimnya Pelatih Kulit Hitam
Liga Champions 12 September 2014, 07:31 -
Manchester City Diistimewakan UEFA?
Liga Champions 12 September 2014, 01:23 -
Gerrard Minta Liverpool Bertahan di Liga Champions Musim Depan
Liga Champions 11 September 2014, 22:29
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39