Gantung Sepatu, Totti Putuskan Latih Roma
Editor Bolanet | 18 November 2014 23:33
Totti kini sudah berusia 38 tahun. Sangat veteran untuk ukuran seorang pesepak bola. Sepanjang karirnya, ia hanya membela satu klub saja, yakni Roma.
Ia pun berharap, tak lama lagi dirinya bisa mengikuti jejak Filippo Inzaghi dan Vincenzo Montella.
Saya akan bermain tiga tahun lagi dan kemudian melatih sebuah tim, mungkin Roma, ujarnya pada Gazzetta dello Sport.
Mungkin saya akan mulai dengan melatih anak-anak kecil, walaupun mungkin sebenarnya tak perlu. Lagi pula, seseorang yang sudah bermain di level saya tak butuh waktu lama untuk belajar, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Milan Pernah Coba Gaet Totti
- Rudi Garcia Redam Kegusaran Totti
- Roma vs Cesena, Garcia Sambut Kembalinya Destro
- Dipermak Bayern, Totti Sebut Fans Roma Unik
- Muller: Legendaris, Totti Wajib Dihentikan
- Guardiola: Totti Adalah Pemain Yang Fenomenal
- Buffon Belum Bertemu Totti Usai Laga Panas Lawan Roma
- Morata Kritik Komentar Negatif Totti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 17 November 2014, 21:31
-
Mau Ashley Cole, New York City Himpun 'Tuah' Chelsea
Liga Italia 17 November 2014, 13:53 -
Trio Raksasa Serie A Kejar Lamela
Liga Italia 16 November 2014, 18:50 -
Destro: Rumor Arsenal Bukti Bahwa Kerja Kerasku Terbayar Lunas
Liga Italia 15 November 2014, 19:55 -
Destro Senang Digosipkan Menuju Chelsea dan Arsenal
Liga Italia 15 November 2014, 02:08
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39