'Ganti Mancini Dengan Allegri'
Editor Bolanet | 8 Maret 2016 13:14
Belakangan ini muncul spekulasi di Italia yang menyebutkan bahwa Mancini akan meninggalkan Inter akhir musim nanti. Itu muncul seiring sederet hasil negatif yang membuat Inter terlempar ke peringkat lima Serie A.
Inter juga baru saja disingkirkan Juventus di semifinal Coppa Italia. Inter kandas lewat adu penalti setelah menang 3-0 (agregat 3-3) di waktu normal dan extra time.
Saya pikir kami bisa lolos melawan Juventus. Kami mengendalikan permainan, tapi terlihat jelas kalau tim ini masih kurang di segi mental, kata Mazzola seperti dikutip Football Italia.
Saya rasa pada akhirnya Mancini takkan bertahan di Inter, meski dia adalah pelatih yang bagus. Siapa yang bisa menggantikannya? Ini sulit, tapi jika Roma bisa mendapatkannya, saya pilih Massimiliano Allegri.
Saya juga suka Vincenzo Montella, yang sanggup memoles timnya dengan baik. Dia (Allegri) bisa memberi Inter sentuhan ekstra. Dia tahu benar bagaimana cara membuat para pemainnya memanfaatkan setiap bola, pungkas Mazzola.
Musim lalu, musim pertamanya melatih Juventus, Allegri membawa La Vecchia Signora menjuarai Serie A dan Coppa Italia juga lolos ke final Liga Champions. Musim ini, meski sempat tersendat di awal, Allegri sanggup melesatkan timnya ke pucuk klasemen sementara, lolos ke final Coppa Italia dan masih bersaing di babak 16 besar Liga Champions. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Juventus Allegri Raih Anugerah Pelatih Terbaik Italia
Liga Italia 7 Maret 2016, 23:38 -
Mourinho Ingin Bawa Sturaro ke MU
Liga Inggris 7 Maret 2016, 22:08 -
Selangkah Lagi Juve Perpanjang Kontrak Allegri
Liga Italia 7 Maret 2016, 18:53 -
Mancini: Inter Tak Punya Kualitas Juara
Liga Italia 7 Maret 2016, 15:37 -
Cuadrado Bungkam Soal Masa Depannya di Chelsea
Liga Inggris 7 Maret 2016, 12:06
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39