Galliani: Pato Disiapkan Lawan Lazio
Editor Bolanet | 18 Oktober 2012 15:20
Rossoneri akan berusaha mengembalikan perjalanan mereka musim ini ke jalur yang benar. Namun mereka harus menyambangi Stadio Olimpico menantang Biancocelesti yang tengah tampil panas.
Setelah mengalami serangkaian cedera yang mengganggu penampilannya, Pato kemungkinan besar akan dimasukkan dalam skuad Massimiliano Allegri pekan ini. Hal itu diisyaratkan oleh tangan kanan presiden Silvio Berlusconi tersebut.
Pato jauh lebih baik kondisinya. Ia pemain penting untuk kami. Kami berharap bisa memilikinya dalam skuad akhir pekan ini, tutur pria 68 tahun itu pada ANSA.
Galliani juga mengaku timnya tengah mengalami periode sulit dengan hanya mengoleksi tujuh poin dari tujuh laga Serie A sejauh ini. Kami harus merebut banyak poin. Lazio berada di posisi yang lebih baik namun kami akan mampu merespon. Kami harus melakukan itu, pungkasnya. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ambrosini Tak Pernah Berniat Tinggalkan Milan
Liga Italia 17 Oktober 2012, 21:15 -
Muntari Tak Sabar Untuk Beraksi Kembali
Liga Italia 17 Oktober 2012, 21:07 -
Nocerino: Milan Masih Belum Habis
Liga Italia 17 Oktober 2012, 20:15 -
Kubu Nani Tawarkan Diri ke Rossoneri
Liga Italia 17 Oktober 2012, 19:06 -
AC Milan Sedang Memantau 'The New Riquelme'
Liga Italia 17 Oktober 2012, 14:22
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39