Galliani: Milan Belum Sepakat Gaji Balotelli
Editor Bolanet | 24 Agustus 2015 05:21
Hanya saja, Galliani mengatakan bahwa sejauh ini mereka belum menemukan kata sepakat untuk permasalahan gaji sang pemain. Sementara untuk status transfer sang pemain, Galliani nampak akan memilih status pinjaman ketimbang membeli secara permanen.
Ada negosiasi dengan Liverpool untuk pinjaman, tapi kami belum mencapai kesepakatan mengenai upah, kata Galliani kepada Mediaset Premium.
Kami ingin pinjaman dengan sebagian dari gaji dibayar oleh Milan dan bagian lain dengan Liverpool, tambahnya.
Sebelum ini, Milan dan Liverpool memang sedang mempertimbangkan untuk membagi beban gaji Balotelli yang mencapai angka 5 juta euro tiap musim. Rinciannya, kedua kubu masing-masing akan menanggung separoh gaji pemain berjuluk Super Mario. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galliani: Cinta Antara Milan dan Balotelli Tak Akan Berakhir
Liga Italia 23 Agustus 2015, 19:19 -
Milan Pulangkan Balotelli ke San Siro?
Liga Italia 23 Agustus 2015, 12:24 -
Cassano: Milan Harus Beli Ibrahimovic
Liga Italia 23 Agustus 2015, 01:40 -
Mihajlovic: Milan Sanggup Permalukan Siapa Saja
Liga Italia 22 Agustus 2015, 23:27 -
Bacca: Scudetto, Liga Champions, Coppa Italia
Liga Italia 22 Agustus 2015, 21:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23