Fiorentina Bujuk Verratti Mudik Dengan Gaji Tinggi

Editor Bolanet | 19 Juli 2013 07:00
Fiorentina Bujuk Verratti Mudik Dengan Gaji Tinggi
Marco Verratti. © AFP
- La Viola berusaha menggoda Marco Verratti dengan gaji tinggi, guna membujuknya kembali bermain di Serie A pada musim panas ini.

dilaporkan siap memberi gaji senilai €3 juta Euro per musim plus bonus, untuk mendapatkan tanda tangan Verrattil; mantan punggawa yang kini bermain untuk .

Setelah berhasil memboyong Mario Gomez dari Bayern Munich, jurnalis Mediaset; Claudio Raimoni meyakini bahwa Verratti adalah target pembelian Fiorentina selanjutnya.

Hal ini dikarenakan skuad Vincenzo Montella ingin bersaing secara kompetitif guna mendapatkan tiket ke Liga Champions pada musim depan. Mereka tak ingin kembali tertinggal oleh , , AC Milan dan .

Verratti dinilai tampil impresif pada musim lalu. Kabarnya dua raksasa La Liga; Real Madrid dan Barcelona FC juga menaruh perhatian untuk gelandang 20 tahun tersebut.[initial]

AwesomeArt - Poster Pemenang Ballon d'Or Dalam Grafis

Jika Dilepas PSG, Verratti Siap Kembali ke Italia

Verratti: Ibra Selalu Jadi Pembeda Seorang Diri

Real Madrid Ingin Tukar Xabi Alonso Dengan Verratti

Resmi ke Madrid, Ancelotti Siap Angkut Verratti
 (mdst/rdt)