Evra: Sassuolo Berbahaya!
Editor Bolanet | 9 September 2016 12:18
Juventus sejauh ini mencatatkan start yang bagus di Serie A. Mereka meraih kemenangan di dua Giornata pertama kontra Fiorentina dan Lazio dan mereka akan mengincar kemenangan ketiga mereka kontra Sassuolo pada akhir pekan ini.
Evra sendiri percaya laga kontra Sassuolo ini akan berlangsung sulit karena mereka memiliki tim yang sangat bagus. Mereka [Sassuolo] adalah tim yang sangat berbahaya dan dilatih oleh pelatih yang berbahaya juga beber Evra kepada Soccerway.
Meski kami tahu bahwa kami akan menghadapi tim yang sulit, kami akan tetap berusaha untuk membawa pulang tiga poin ke rumah kami
Kami menargetkan akan mengangkat Scudetto ke enam kami dan untuk mencapai tujuan itu kami harus bermain dengan bagus di setiap pertandingan tutup bek berusia 35 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Akan Jual Darmian di Bulan Januari
Liga Inggris 8 September 2016, 18:23 -
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Sassuolo
Liga Italia 8 September 2016, 16:05 -
Prediksi Juventus vs Sassuolo 10 September 2016
Liga Italia 8 September 2016, 16:00 -
Alasan Marchisio Tetap Masuk Skuat Juventus di Liga Champions.
Liga Champions 8 September 2016, 13:00 -
Lichtsteiner Tak Masuk Skuat Liga Champions Juventus, Ini Kata Marotta
Liga Champions 8 September 2016, 12:45
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39