Evra: Allegri Tak Suka Orang Bodoh
Editor Bolanet | 27 April 2016 15:29
Menurut Evra, Allegri adalah pelatih spesial. Evra juga mengungkapkan bahwa ada satu hal yang tak disukai oleh mantan pelatih AC Milan tersebut.
Allegri adalah pelatih yang mudah dipahami. Dia juga tak suka bekerja dengan orang bodoh, kata Evra kepada La Gazzetta dello Sport.
Dia menunjukkan jalan dan saya menyadari pelatih seperti apa dia sebelum kami melakoni leg kedua melawan Borussia Dortmund musim lalu.
Dia menunjukkan kepada kami permainan operan mereka, dan itu benar-benar saya lihat di atas lapangan. Itu luar biasa, karena saya tak pernah memiliki pelatih yang seperti itu, imbuhnya.
Selain dua Scudetto, Allegri juga sudah memberi Juventus masing-masing satu gelar Coppa Italia dan Supercoppa Italiana. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Transfer ke Chelsea, Ini Kata Bonucci
Liga Inggris 26 April 2016, 21:03 -
Juve Akan Bangun Tim untuk Menangkan Liga Champions
Liga Champions 26 April 2016, 19:02 -
Juventus Takut Ditinggal Morata dan Cuadrado
Liga Italia 26 April 2016, 18:59 -
Lippi: Gaya Rambut Pogba Setara dengan Isi Kepalanya
Liga Italia 26 April 2016, 17:46 -
Lippi: Jangan Jual Pogba untuk Uang 100 Juta
Liga Italia 26 April 2016, 17:30
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39