Everton Coba Dekati Mourinho, MU Tetap Favorit
Editor Bolanet | 15 Mei 2016 20:52
Menurut kabar yang dilansir Daily Star, petinggi Everton telah menghubungi Mourinho dan Jorge Mendes untuk membahas kemungkinan transfer ke Goodison Park, melanjutkan pekerjaan Roberto Martinez yang dipecat pada awal pekan ini.
Namun demikian, menurut teman dekat Mourinho, pelatih asal Portugal tersebut tak akan menyepakati pindah ke Everton. Sebab, Mourinho masih ingin melatih MU untuk menggantikan Louis van Gaal.
MU sendiri ingin Mourinho menunggu hingga akhir musim sebelum mereka membuat keputusan. Hasil kerja Van Gaal akan dievaluasi pada akhir musim ini. Jika gagal bermain di Liga Champions, Van Gaal dipercaya akan dipecat dan Mourinho akan ditunjuk sebagai pelatih baru. [initial]
(dst/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Barter Eden Hazard dengan James Rodriguez?
Liga Inggris 14 Mei 2016, 23:50 -
Rashford ke Euro 2016? Ini Kata Juan Mata
Liga Inggris 14 Mei 2016, 21:34 -
Juan Mata: De Gea Bahagia di Manchester United
Liga Inggris 14 Mei 2016, 21:18 -
Rooney Belum Mau Nilai Musim Manchester United
Liga Inggris 14 Mei 2016, 21:07 -
Mata: Tekanan Selalu Ada di Tim Besar Seperti Man United
Liga Inggris 14 Mei 2016, 21:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39