El Shaarawy: Inzaghi dan Conte Motivator Hebat
Editor Bolanet | 2 September 2014 22:50
Pemain berusia 21 tahun tersebut nyaris absen sepanjang musim lalu karena terkena cedera. Akan tetapi, musim ini ia sudah mulai pulih dan turut memberikan kontribusi dalam kemenangan 3-1 Milan atas Lazio di laga perdana Serie A musim ini.
El Shaarawy pun lantas mengucapkan rasa terima kasihnya pada Inzaghi karena masih memiliki kepercayaan terhadapnya. Ia juga senang karena Conte juga memanggilnya masuk skuat Gli Azzurri.
Saya senang bisa kembali bermain. Secara fisik, saya merasa sangat bagus, beber El Sharaawy.
Inzaghi dan Conte sudah memberikan begitu banyak pada saya. Saya berharap bisa membayar kepercayaan mereka pada saya. Mereka berdua membuat saya mengerti bahwa saya memiliki kemampuan untuk bisa bermain dengan baik lagi. Keduanya adalah motivator hebat dan bisa mengekspresikan apa yang mereka mau pada tim asuhannya, jelasnya seperti dilansir Football Italia. [initial]
Baca Juga:
- Review: Debut Sempurna Inzaghi
- Galeri Spesial: Menez Patahkan Sayap Le Aquile
- Pukul Juve dan Sassuolo, Milan Juarai Trofeo TIM
- Milan Pukul Klub Divisi Lega Pro Dengan Lima Gol
- El Shaarawy: Ballotelli Vital untuk Milan
- Tampik Madrid, El Shaarawy Bertahan di Milan
- Madrid Gagal Datangkan El Shaarawy
- Padova Bubar, El Shaarawy Berduka
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Skuat Italia Melawan Belanda dan Norwegia
Piala Eropa 31 Agustus 2014, 17:25 -
Conte Coret Balotelli dari Skuat Azzurri
Piala Dunia 31 Agustus 2014, 07:20 -
Vialli Nilai Kepergian Conte Lemahkan Juve
Liga Italia 30 Agustus 2014, 22:08 -
Gagal Latih Italia, Mancini Tak Sakit Hati
Liga Italia 29 Agustus 2014, 22:00 -
Conte Ragukan Keputusan Balotelli Pindah ke Liverpool
Liga Inggris 29 Agustus 2014, 10:46
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39