Edin Dzeko Penyerang Terkuat di Serie A
Asad Arifin | 20 Februari 2017 20:48
Bola.net - - Bek AS Roma, Juan Jesus memberikan sebuah pujian kepada rekan satu timnya yakni penyerang Edin Dzeko. Menurutnya, Dzeko adalah sosok penyerang yang paling kuat dibandingkan dengan para penyerang lain di Serie A.
Jesus adalah seorang pemain yang berposisi sebagai bek tengah. Ia mengaku banyak mempelajari gaya bermain para penyerang di Serie A. Banyak pemain yang menurutnya sulit untuk dijaga. Namun, Dzeko adalah yang paling kuat.
Saya biasanya menyaksikan video para penyerang, untuk melihat gerakan mereka. Semua penyerang di Italia sulit untuk dijaga. Ada Jose Callejon, Antonio Candreva, Gonzalo Higuain dan Andrea Belotti. Semua pemain kuat, buka Jesus kepada Radio Roma.
Lalu saja setiap hari berlatih dengan pemain yang paling kuat, Edin Dzeko, tandasnya.
Dzeko musim ini memang tampil impresif untuk Roma. Pemain berusia 30 tahun sudah mencetak 19 gol di pentas Serie A dari 25 pertandingan.
Jesus melihat Dzeko sebagai pemain yang unik. Meski memiliki tubuh yang besar, tinggi badannya 193 cm, namun ia memiliki mobilitas yang tinggi. Hal ini lah yang membuat para pemain belakang lawan akan sulit menjaga penyerang asal Bosnia tersebut.
Meskipun dia bertubuh besar, gerakannya sangat mobile. Mempelajarinya sangat penting, Anda menyimak dari video dan tahu apa yang harus dilakukan di lapangan, tandas pemain berusia 25 tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Head-to-head: AS Roma vs Torino
Liga Italia 19 Februari 2017, 08:00 -
Awas Roma, Torino Tahu Kelemahan Kalian
Liga Italia 19 Februari 2017, 05:00 -
Video: 4 Assist Mohamed Salah Untuk Edin Dzeko
Open Play 19 Februari 2017, 01:30 -
Liga Italia 19 Februari 2017, 00:30
-
Pjanic Puji Mantan Klub dan Edin Dzeko
Liga Italia 18 Februari 2017, 22:45
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39