Dybala Peringatkan Juventus Bahaya Leg Kedua di Napoli
Afdholud Dzikry | 1 Maret 2017 08:55
Bola.net - - Penyerang Juventus, Paulo Dybala memberikan peringatan kepada rekan-rekannya agar tak meremehkan Napoli saat giliran bermain tandang di leg kedua awal April nanti.
Seperti diketahui, Juventus sukses meraih kemenangan dengan skor 3-1 saat melawan Napoli di leg pertama Coppa Italia, di Juventus Stadium, Rabu (01/2) dini hari tadi.
Sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol Jose Callejon di babak pertama, Bianconeri bangkit di babak kedua dan membalas tiga gol lewat dua gol penalti Dybala dan satu gol Gonzalo Higuain.
Itu adalah pertandingan yang sulit, terutama dalam 45 menit awal. Skor akhir terlihat baik sekarang, tapi kami tak harus meremehkan Napoli karena mereka jelas akan membuat sulit kami di tempat mereka di leg kedua, ujarnya.
Kami berbicara bersama-sama saat jeda saat kami tertinggal satu gol, kemudian kami bangkit dan langsung mempraktekkan apa yang kami bicarakan di ruang ganti,sambungnya.
Lantas apa rahasia kebangkitan mereka di babak kedua? Dybala memberikan penjelasannya.
Kami mengubah sikap. Kami pergi ke sana dengan pola pikir yang berbeda dan lebih agresif. Mencetak gol cepat setelah rehat juga membantu, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Juventus Adalah Keluarga
Liga Italia 28 Februari 2017, 16:10 -
Agen: Donnarumma Tak Layak Disejajarkan Buffon
Liga Italia 28 Februari 2017, 15:50 -
Allegri: Juventus Telah Berubah dan Meningkat
Liga Italia 28 Februari 2017, 15:25 -
Hadapi Napoli, Allegri Targetkan Cetak Gol Cepat
Liga Italia 28 Februari 2017, 15:17 -
Chelsea Juga Tertarik Datangkan Bonucci
Liga Inggris 28 Februari 2017, 14:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39