Dybala: Messi dan Ronaldo Akan Sulit Cetak Gol di Serie A
Editor Bolanet | 2 Mei 2016 06:33
Dybala menjadi salah satu striker tertajam Juve musim ini, usai 16 gol-nya membuat tim Turin memastikan raihan Scudetto mereka yang kelima secara beruntun musim ini.
Dybala lantas mengatakan pada Tuttosport: Saya akan katakan bahwa di Italia, mereka bertahan lebih kuat dan taktis. Klub kecil tidak bermain dengan ceroboh, seperti yang dilakukan di Spanyol, meski Atletico Madrid sudah mengubah mentalitas ini. Messi dan Cristiano Ronaldo tidak akan mencetak 80-90 gol di Italia.
Mungkin mereka akan mencetak 40 gol seperti Higuain, namun tidak 80 gol.
Dybala, yang sering dibandingkan dengan Messi, menambahkan: Hal tersebut memuaskan dan tidak mengganggu saya. Hal tersebut berarti anda sudah memberikan komitmen dan terus bekerja keras untuk menjadi yang terbaik. Saya tidak tahu apakah saya akan jadi Messi, namun tujuan saya adalah memenangkan Ballon d'Or. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Juventus 2-0 Carpi
Open Play 1 Mei 2016, 20:29 -
Hasil Pertandingan Juventus vs Carpi: Skor 2-0
Liga Italia 1 Mei 2016, 19:31 -
Dybala Ingin Ikuti Jejak Del Piero dan Buffon
Liga Italia 1 Mei 2016, 17:34 -
Scudetto Sudah Diamankan, Juventus Tetap Ingin Menang
Liga Italia 1 Mei 2016, 05:30 -
Juventus Akan Luncurkan Tawaran Untuk Mascherano
Liga Inggris 30 April 2016, 22:10
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39