Dybala Hina Allegri?
Afdholud Dzikry | 23 Oktober 2017 12:42
Bola.net - - Hubungan antara Paulo Dybala dan pelatih Juventus, Massimiliano Allegri dikabarkan tengah memanas setelah sang penyerang tertangkap kamera menghina sang pelatih saat melawan Udinese.
Paulo Dybala ditunjuk menjadi pemain penerus nomor keramat Juventus, nomor 10 sejak musim ini. Dan awal musim ini, Dybala sukses mencetak 12 gol dari delapan pertandingan pertamanya di semua laga musim ini.
Namun ketajamannya seakan hilang sejak pertandingan melawan Olympiakos pada akhir Oktober lalu. Sejak itu, penyerang Argentina tersebut mandul dan terus disorot, terlebih dengan kegagalannya mengeksekusi penalti saat melawan Atalanta dan Lazio.
Nah, baru-baru ini Dybala dikabarkan memiliki hubungan yang buruk dengan Allegri. Dan saat dirinya digantikan oleh Douglas Costa pada menit ke-62 ketika melawan Udinese akhir pekan lalu, Dybala tertangkap kamera menghina sang pelatih.
Sky Sport Italia dan Rai Sport juga membenarkan insiden penghinaan itu. Dan sekarang masih dilihat apakah Juventus akan memberikan sanksi atas tindakan itu kepada La Joya atau tidak.
Musim lalu, Juventus sempat membekukan Leonardo Bonucci untuk satu pertandingan setelah dia terlihat jelas meneriakkan penghinaan kepada Allegri di tengah pertandingan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can Tegaskan Fokus Pada Liverpool, Bukan Juve
Liga Inggris 22 Oktober 2017, 13:01 -
Juve, Waspadailah Motivasi Udinese
Liga Italia 22 Oktober 2017, 06:00 -
Balotelli Tentang Negosiasi Juve dan Antusiasme Pada Napoli
Liga Italia 21 Oktober 2017, 23:32 -
Allegri: Lupakan Sepakbola Indah
Liga Italia 21 Oktober 2017, 23:27 -
Demi Gimenez, Juventus Siap 'Perang' Dengan Duo Manchester
Liga Italia 21 Oktober 2017, 21:25
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39