Dybala Bahagia Dengan Debutnya di Juventus
Editor Bolanet | 8 Agustus 2015 23:05
Dybala memulai debut kompetitifnya sebagai pemain pengganti di laga Supercoppa Italiana melawan , Sabtu (8/8) di Shanghai. Dybala bermain baik dengan mencetak satu gol ke gawang Federico Marchetti sehingga mengantarkan Bianconeri menang 2-0.
Dengan kemenangan tersebut, pasukan Massimiliano Allegri berhak menggondol trofi Supercoppa Italiana yang ketujuh. Dybala berharap bisa terus memberikan kontribusi maksimal untuk klub barunya.
Hari ini terasa istimewa, mencetak gol pada laga perdana dengan seragam Juve dan laga final dalam keadaan seperti ini adalah luar biasa, kata Dybala kepada Rai Sport.
Klub membuat investasi besar untuk saya. Dengan segala kepercayaan yang diberikan pelatih dan rekan-rekan setim, saya akan berusaha membayarnya.[initial]
baca juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jalan Keluar Gotze Dari Bayern Masih Terbuka
Liga Eropa Lain 7 Agustus 2015, 21:38 -
Prediksi Juventus vs Lazio 8 Agustus 2015
Liga Italia 7 Agustus 2015, 13:26 -
Djordjevic: Juventus Sudah Ditinggal Tiga Pilarnya
Liga Italia 7 Agustus 2015, 11:36 -
Skuat Berantakan di Supercoppa, Juventus Tetap Diunggulkan
Liga Italia 7 Agustus 2015, 11:19 -
Rampulla: Pogba? Zidane Saja Juventus Jual
Liga Italia 7 Agustus 2015, 10:56
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39