Dua Klub Jerman Intai Dzemaili
Editor Bolanet | 18 Maret 2014 12:46
Dilansir TMW, menurut laporan media-media Swiss, Dzemaili sedang diintai oleh serta . Kedua klub itu diyakini siap bersaing demi bisa memboyong sang eks pemain FC Zurich, Bolton, Torino dan Parma dari San Paolo musim depan.
Dzemaili, yang direkrut Napoli dari Parma senilai €9 juta pada Juli 2011, masih terikat kontrak hingga 2015.
Di Serie A musim ini, Dzemaili telah mengukir 5 gol dan 3 assist dalam 20 penampilan. Total, sejak pertama kali bergabung, dia sudah mengoleksi 17 gol serta 11 assist dalam 105 penampilan bersama Partenopei di semua ajang.
Mengingat cukup besarnya kontribusi Dzemaili, Napoli diyakini takkan mau membuka negosiasi dengan klub mana pun jika proposal yang ditawarkan berada di bawah angka €11 juta. [initial]
Klik Juga:
- Deretan Rekor Transfer Dalam 'Ancaman' Vidal
- Banjir Gol Dalam Sejarah Serie A
- Serba Pertama di Piala Dunia
- Kisah Cristiano Ronaldo, Sang Raja Gol Portugal
- Brasil 2002, Kedigdayaan Sang Raja
- Mariana Diarco, Fans Molek River Plate
- Brasil 2014 dan Pancaran Pesona WAGs Italia
- Sandra Valencia, Fans Seksi Timnas Kolombia
- Flashback: Pesona Hawa di Afrika Selatan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Lawatan ke Markas Fiorentina, Skuat Juventus Libur Sehari
Liga Eropa UEFA 17 Maret 2014, 23:17 -
Berlusconi: Seedorf Pelatih Milan Musim Depan
Liga Italia 17 Maret 2014, 22:44 -
Conte: Scudetto Lebih Penting Daripada Europa League
Liga Italia 17 Maret 2014, 19:16 -
Sacchi: Suporter Milan Harus Bersabar
Liga Italia 17 Maret 2014, 18:55 -
Scout Liverpool, Chelsea, dan Duo Milan Pantau Attacker Hoffenheim
Liga Inggris 17 Maret 2014, 15:50
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39