Donnarumma Akan Dijadikan Kapten Milan
Dimas Ardi Prasetya | 27 April 2017 01:12
Bola.net - - Manajemen AC Milan dikabarkan bakal menajdikan Gianluigi Donnarumma sebagai kapten skuat Rossoneri demi membujuknya bertahan di San Siro.
Kontrak kiper berusia 18 tahun itu akan berakhir pada akhir musim depan. Namun Donnarumma belum juga memperpanjang kontraknya tersebut.
Agen dari Donnarumma, Mino Raiola, menyatakan pihaknya masih ragu untuk memperpanjang kontraknya di San Siro. Pasalnya mereka belum mengetahui visi, misi serta ambisi dari pemilik baru Rossoneri.
Hal itu kemudian disebut memancing sejumlah klub untuk berusaha memboyong Donnarumma. Namun menurut laporan dari La Repubblica Milan akan terus berusaha membujuk Donnarumma agar memperpanjang kontraknya.
Salah satunya adalah dengan memberikannya kontrak dengan gaji 3.5 juta Euro per tahun. Tak cuma itu, manajemen Milan juga disebut akan menawarinya jabatan sebagai kapten klub tersebut.
Selain itu, media tersebut juga menyebut bahwa dalam kontrak baru Donnarumma nanti, Mino akan mendapat bagian 15 persen dari total biaya transfer dari kiper tersebut di masa depan. Jumlah itu sama dengan jumlah yang didapat oleh agen tersebut saat melego Paul Pogba dari Juventus ke Manchester United.
Baca Juga:
- AC Milan Berkeras Donnarumma Betah di San Siro
- Pemilik Baru Milan Cari Kepastian Soal Donnarumma
- Nesta: Italia Punya Tiga Calon Superstar, Salah Satunya Donnarumma
- Donnarumma Disebut Ubah Persepsi Publik Pada Seorang Penjaga Gawang
- Di Italia, Ternyata Ada Kiper Yang Dianggap Lebih Hebat Dari Donnarumma
- 'Donnarumma Akan Jadi Kiper Terbaik Dunia'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Berniat Permanenkan Pasalic
Liga Italia 26 April 2017, 22:05 -
Bacca Terima Banyak Tawaran Pindah
Liga Italia 26 April 2017, 19:46 -
'Donnarumma Akan Jadi Kiper Terbaik Dunia'
Liga Italia 26 April 2017, 11:23 -
Ronaldo Doakan Ibrahimovic Cepat Pulih
Liga Inggris 26 April 2017, 00:21 -
Belotti Idolakan Legenda Milan, Shevchenko
Liga Italia 25 April 2017, 23:34
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39