Ditonton Thohir, Inter Malah Kalah Lawan Klub Semenjana
Editor Bolanet | 16 November 2013 23:10
- Raksasa Serie A, harus menelan pil pahit setelah ditaklukkan oleh klub semenjana asal Swiss, dengan skor 0-1 dalam sebuah laga persahabatan, Sabtu (16/11).
Yang menjadi menarik, kekalahan La Beneamata ini merupakan kali pertama Presiden anyar Erick Thohir menyaksikan secara langsung penampilan timnya.
Menjalani laga di pusat latihan Pinetina, anak asuh Walter Mazzarri harus menyerah dari tim yang dibela Gianluca Zambrotta tersebut setelah kebobolan di menit terakhir laga. Meskipun demikian, Thohir mengaku ia tidak terlalu mempermasalahkan kekalahan tersebut.
Saya pikir ini adalah laga yang bagus dan saya menikmatinya. Secara khusus saya terkesan dengan penampilan Juan Jesus dan Esteban Cambiasso. ujar Thohir seperti dikutip Football Italia.
Kekalahan tersebut semakin menyakitkan bagi Nerazzurri setelah mereka harus kehilangan dua pemain pilar, Walter Samuel dan Zdravko Kuzmanovic akibat mengalami cedera.
Sebelumnya, Thohir resmi menjadi Presiden Inter Milan menggantikan posisi Massimo Moratti setelah ditunjuk dalam rapat para pemegang saham klub. [initial]
(foti/pra)
Yang menjadi menarik, kekalahan La Beneamata ini merupakan kali pertama Presiden anyar Erick Thohir menyaksikan secara langsung penampilan timnya.
Menjalani laga di pusat latihan Pinetina, anak asuh Walter Mazzarri harus menyerah dari tim yang dibela Gianluca Zambrotta tersebut setelah kebobolan di menit terakhir laga. Meskipun demikian, Thohir mengaku ia tidak terlalu mempermasalahkan kekalahan tersebut.
Saya pikir ini adalah laga yang bagus dan saya menikmatinya. Secara khusus saya terkesan dengan penampilan Juan Jesus dan Esteban Cambiasso. ujar Thohir seperti dikutip Football Italia.
Kekalahan tersebut semakin menyakitkan bagi Nerazzurri setelah mereka harus kehilangan dua pemain pilar, Walter Samuel dan Zdravko Kuzmanovic akibat mengalami cedera.
Sebelumnya, Thohir resmi menjadi Presiden Inter Milan menggantikan posisi Massimo Moratti setelah ditunjuk dalam rapat para pemegang saham klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gantikan Moratti, Erick Thohir Akan Jadi Presiden Inter
Liga Italia 15 November 2013, 17:10 -
EDITORIAL: Berkuasa Dengan 4-3-3
Editorial 15 November 2013, 16:57 -
Detail Jersey: Genoa 120th Anniversary Special Edition
Open Play 15 November 2013, 16:16 -
Skandal Cinta Segitiga Mauro Icardi Dengan Istri Maxi Lopez Terkuak
Bolatainment 15 November 2013, 15:54 -
Duo Bek Muda Milan Dalam Radar Arsenal
Liga Inggris 15 November 2013, 15:27
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39