Didepak Chelsea, Alexandre Pato Merapat ke Serie A
Editor Bolanet | 4 Juli 2016 23:41
Pato saat ini sedang berada di Brasil. Ia kembali ke Corintians setelah jasanya tidak lagi dibutuhkan oleh . Meski punya klausul membeli secara permanen, The Blues tidak memperpanjang masa kerja Pato.
Pato akan segera bicara dengan pelatih Corintians dalam waktu dekat ini. Apakah dia akan pergi nanti akan sangat tergantung dengan negosiasi yang terjadi. Saat ini ia akan kembali berlatih bersama tim, ungkap agen Pato, Roberto de Andrade.
Jika bergabung ke Lazio, maka ini menjadi kesempatan kedua Pato merumput di Italia. Sebelumnya, penyerang berjuluk Si Bebek ini pernah membela AC Milan selama beberapa musim.
Lazio sendiri memang butuh tambahan pemain untuk posisi penyerang. Pasalnya, mereka baru saja ditinggal Miroslave Klose. Mesin gol Lazio pada musim 2015/16 ini meninggalkan Lazio untuk pensiun dari pemain sepakbola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Masuk Daftar Beli Juventus
Liga Italia 3 Juli 2016, 22:01 -
Chelsea Resmi Ikat Michy Batshuayi Lima Tahun
Liga Inggris 3 Juli 2016, 21:30 -
Chelsea Segera Tuntaskan Transfer Koulibaly dari Napoli
Liga Inggris 3 Juli 2016, 21:15 -
Stones Minta Dijual, Chelsea dan Duo Manchester Siaga
Liga Inggris 3 Juli 2016, 04:30 -
Batshuayi Konfirmasi Tinggalkan Marseille
Commercial 3 Juli 2016, 04:10
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39